Lyric : Malam terakhir
Malam ini malam terakhir bagi kita
untuk mencurahkan rasa rindu didada
Esok aku akan pergi lama kembali
Kuharapkan agar engkau sabar menanti
Esok aku akan pergi lama kembali
Kuharap agar engkau sabar menanti
Aku akan sabar menanti kembali
Selamat jalan dan sampai jumpa lagi
Esok kita akan berpisah
Tentu hari hari kan jadi sunyi
Semakin lama kita berpisah
semakin mesra saat berjumpa
Malam ini malam terakhir bagi kita
untuk mencurahkan rasa rindu didada
Kita akan berjumpa disaat bahagia
Disaat malam pesta perkawinan kita
Mengapa... mengapa hatiku berdebar-debar
Seakan akan kuragu
Untuk merelakan kepergianmu kasih
Mengapa... mengapa hatiku berkata-kata
Seakan akan berbisik
Bahwa kita tidak akan berjumpa lagi.
Kepergianku hanya untuk kembali
Kita berpisah untuk berjumpa lagi
Kecuali bila Tuhan menghendaki
tentu saja kita harus rela hati
Karena kehendak-Nya itu yang terjadi
Malam ini malam terakhir bagi kita
untuk mencurahkan rasa rindu didada
Esok aku akan pergi lama kembali
Kuharapkan agar engkau sabar menanti
Esok aku akan pergi lama kembali
Kuharap agar engkau sabar menanti
Aku akan sabar menanti kembali
Selamat jalan dan sampai jumpa lagi
Esok kita akan berpisah
Tentu hari hari kan jadi sunyi
Semakin lama kita berpisah
semakin mesra saat berjumpa
Malam ini malam terakhir bagi kita
untuk mencurahkan rasa rindu didada
Kita akan berjumpa disaat bahagia
Disaat malam pesta perkawinan kita
Mengapa... mengapa hatiku berdebar-debar
Seakan akan kuragu
Untuk merelakan kepergianmu kasih
Mengapa... mengapa hatiku berkata-kata
Seakan akan berbisik
Bahwa kita tidak akan berjumpa lagi.
Kepergianku hanya untuk kembali
Kita berpisah untuk berjumpa lagi
Kecuali bila Tuhan menghendaki
tentu saja kita harus rela hati
Karena kehendak-Nya itu yang terjadi
Malam Terakhir - Roma Irama (Lirik&Keyboard) above are property of the respective authors, artists, and labels. All media including the lyrics of the song and the video tutorials listed on this site for the educational purposes only, we are sorry if there are errors in the writing,
No comments:
Post a Comment